You are on page 1of 9

ANATOMI

Vesica Urinaria
Vesica Urinaria
Pada orang dewasa, saat
vesica urinaria kosong
seluruh bagiannya
Organ muskular terletak di dalam pelvis
berongga yg berfungsi
Kapasitas maksimumnya dan berbentuk seperti
sbg kontainer pyramid.
± 500 ml
penyimpan/Menampung
urine sementara Pada saat terisi, dinding
atasnya terangkat
sampai masuk regio
hypogastrium
Letak Vesica Urinaria
1. Struktur :
a. dinding (4 lapisan) :
1. serosa (lap luar), perpanjangan lap peritoneal
rongga abdominopelvis
2. otot detrusor (lap tengah),
3. submukosa
4. mukosa (lap terdalam), saat kemih relaks,
mukosa pipih. Mengembang ketika Urin
terkumpul.
b . Trigonum, area halus, rianguler, sudutnya terbentuk
dr 3 lubang (2 ostium ureter serta 1 ostium uretra
interna)
c. Uvula vesica merupakan elevasi ringan trigonum.
• Lapisan Vesica Urinaria
(VU) dari luar ke dalam:
1. Tunica Serosa
(Peritoneum Parietal)
2. Tela Subserosa
(Fascia Endopelvina)
3. Tunica Muscularis
(m. detrussor)
4. Tela Submucosa
5. Tunica Mucosa
Fiksasi Vesica Urinaria
 Ligamentum pada fundus, cervix dan apex vesicae yang merupakan
pemadatan jaringan ikat yang menjadi fascia endopelvina. Terdiri
dari lig. Puboprostaticum medial (wanita : lig. pubovesicalis) yang
didalamnya terdapat m. pubovesicalis, lig. Puboprostaticum
lateral, lig.lateral (lig. Rectovesicalis) yang didalamnya terdapat m.
Rectovesicalis.

 Selain itu juga terdapat ligamentum yang merupakan sisa embrional


yakni lig. Umbilicale mediana (sisa dari urachus) dan lig. Umbilicale
medialis (obliterasi dari a.umbilicalis). Selain itu terdapat lipatan
peritoneum parietal yakni plica umbilicalis mediana dan
medialis. Diantara kedua lipatan ini terdapat sebuah cekungan
peritoneum yang diliputi oleh fascia endopelvina (fascia pelvis
lamina visceralis)
Vaskularisasi
Inervasi
- Menghambat
kontraksi m.
Serabut detrusor vesicae
pascaganglionik
simpatic -merangsang
kontraksi
Plexus Sphincter vesicae
hypogastricus
Inferior -kontraksi
m.detrussor
Serabut vesicae
preganglionic
parasimpatic - Menghambat
kontraksi
sphincter vesicae

You might also like